Pages

Thursday, October 3, 2019

Gagal Bayar Jiwasraya dan Bumiputera

Jakarta, CNBC Indonesia - Ketua Kamar Dagang dan Industri, Kadin Korea Selatan bersama ratusan warga negara Korsel lainnya, diduga menjadi korban gagal bayar klaim asuransi Jiwasraya. Tidak hanya Jiwasraya yang mengalami kasus gagal bayar, ternyata Asudansi Bumiputera juga pernah mengalami hal yang serupa. Seperti apa? Andi Shalini akan mengulasnya untuk anda. Simak informasinya dalam Program Evening Up Kamis, 03/09/2019 berikut ini.

Let's block ads! (Why?)



from CNBC Indonesia https://ift.tt/2LMeQsU
via IFTTT

No comments:

Post a Comment